Dengan konsep natural garden, Melrimba memiliki luas area ± 5 ha dan ± 1.400m dpl merupakan salah satu tempat tujuan wisata alam keluarga menawarkan beragam keelokan dan keindahan alam yang sangat mempesona. Area yang dikelilingi oleh hamparan perbukitan kebun teh ciliwung, berbatasan langsung dengan hutan pinus nan asri. Melrimba Garden memiliki lokasi yang sangat strategis di jalan utama puncak dengan jarak tempuh hanya ± 65 menit dari Jakarta. Menjadikan Melrimba Garden sebagai salah satu alternative terbaik untuk berlibur akhir pekan bersama keluarga.
Harga Paket Minimal 25 Pax :